Lomprayah High Speed Ferries
Lomprayah High Speed Ferries merupakan salah satu operator orisinil di Thailand yang menyediakan jasa fast ferry dari Koh Samui ke Koh Phangan, Koh Tao dan Chumphon.
Seperti yang disebutkan oleh nama perusahaan, Lomprayah High Speed Ferries mempunyai spesialisasi di rute-rute cepat dan dapat diandalkan, membanggakan penyeberangan tercepat di Teluk Thailand. Seperti contohnya, perjalanan dari Koh Samui ke Koh Phangan hanya menghabiskan waktu dua puluh menit, salah satu rute feri yang banyak dikunjungi di negara tersebut dikarenakan popularitas pulau di kalangan pengunjung asing.
Yang dapat mentransportasi penumpang sangat cepat adalah lima kapal lebih kecil, lebih cepat dengan proses naik turun yang efisien, membuat setiap perjalanan bebas stres dari awal sampai akhir. Dengan menggunakan armada kapal modern, catamaran disain ramping, dengan kapal terbesar menampung lebih dari empat ratus penumpang dan mempunyai panjang tiga puluh dua meter, Lomprayah High Speed Ferries juga menawarkan cara bergaya untuk naik turun di beberapa pulau Thailand yang terbaik.
Dengan directferries.co.id Anda dapat menemukan jadwal, harga Lomprayah High Speed Ferries dan cara pemesanan tiket feri Lomprayah High Speed Ferries. Dimana memungkinkan, kami pun akan membandingkan Lomprayah High Speed Ferries dengan perusahaan feri alternatif lainnya.